Baik, kita langsung saja pada langkah-langkah pembuatannya :
Masuk ke wp-admin.
Masuk ke menu Posts klik Add New.
Setelah itu anda tulis satu kata, misalkan klik disini. Kemudian anda blok tulisan “klik disini” tersebut, lihat gambar di bawah ini.
Kemudian anda klik pada simbol yang seperti gambar rantai pada editor anda.
Lalu anda akan di bawa pada halaman dimana anda hanya tinggal memasukan alamat link yang akan anda gunakan.
Keterangan :
Link URL : Isi dengan url (alamat link) yang akan anda gunakan
Target : Bila anda ingin link begitu di klik akan membuka halaman baru pilih “open link in a new window”.
Title : Isi dengan judul dari url anda
Class : Biarkan saja seperti itu.
Itu tadi sedikit penjelasan dari saya mengenai bagaimana cara membuat link di wordpress, selamat mencoba.
Semoga Bermanfaat
Ditulis Oleh : Unknown ~ Tips dan Trik Blogspot
Sobat sedang membaca artikel tentang Cara Membuat Link Wordpress. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya
No comments:
Post a Comment