Cara Mempercepat Internet Browser Opera Pc

Haiiii...sobat semua.ketemu lagi dengan saya Yulia.Apa kabar semuanya mudah-mudahan sehat-sehat saja ya........Dalam tulisan saya kali ini saya akan berbagi tentang bagaimana Cara Mempercepat Internet Browser Opera Pc.
Tentunya Anda-anda semua sudah tahu bukan tentang browser opera pc yang belom tahu silahkan cari tahu aja di mbah google..hehehehhe...
Terkadang diantara kita sangat kesal apabila browser komputer kita lambat sekali, namun bukan hanya pada browser tapi bisa juga yang mempengaruhi kecepatan internet ada pada sinyal dari provider, spek komputer kita sendiri, dan lain sebagainya. Pada tutorial kali ini Saya akan memberi sedikit informasi bagaimana Cara Mempercepat Browser Opera pc.
Berikut ini cara mempercepat internet browser opera:
Pertama-tama buka terlebih dahulu melalui About : Config!
1. Buka Browser OPERA anda dengan klik 2 kali pada ikon bergambar O merah
2. Pada alamat browser, ketikkan opera:config dan kemudian enter
3. klik tulisan performance
4. Untuk settingan maksimal dari bandwith limit, maka ubah setting an dengan isi berikut..:
    a. Max Connection Server = 10
    b. Max Connection Total = 64
    c. Network Buffer Size = 64
    d. Centang No Connection Keep Alive
    e. Centang Non-Compliant 100 Server Continue
5. Lalu klik save
6. Kemudian Restart

Apakah ada perubahan kecepatan dari sebelumnya?, ya itu anda yang menentukan tergantung banyak faktor bisa koneksi internet,versi opera,spek komputer.dll......
Selamat mencoba......

Ditulis Oleh : Unknown ~ Tips dan Trik Blogspot

Christian angkouw Sobat sedang membaca artikel tentang Cara Mempercepat Internet Browser Opera Pc. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

4 comments:

  1. apakah ini bisa digunakan dilaptop gan ?

    ReplyDelete
  2. Sukses teeus gan.. kunbalin juga gubuk ane www.jaringankita.site

    ReplyDelete
  3. Beda nya sama kalau aktifkan opera turbo sama ini bagus mana ya

    ReplyDelete